Resep Pudding Lumut oleh Akhiun Sulastri
Dibawah ini adalah resep masakan Pudding Lumut. Resep Pudding Lumut yang ditulis Akhiun Sulastri cukup untuk .
Resep Pudding Lumut
Porsi:
Bahan-bahan
- 20 lembar daun pandan di potong kecil di blender dgn air 200 ml
- 300 gr gula pasir
- 1350 ml air
- 2 bks agar-agar putih
- 260 ml santan
- 3 butir telur
Cara Membuat
- Siapkan panci besar.Masukan air daun pandan yang telah disaring
- Masukan gula,air,agar-agar putih,santan
- Telur di kocok lepas lalu di saring.Masukan ke panci di atas.
- Aduk rata dulu sebelum di atas kompor.
- Setelah rata.Nyalakan kompor,api sedang.Aduk terus. Supaya agar-agarnya tidak mengumpul di dalam dan santannya tidak pecah.
- Setelah mendidih.Stop mengaduk,kompor tetap nyala.Diamkan sebentar sampe muncul buih-buihnya.
- Matikan kompor.Diamkan sebentar saja.Lalu cetak ke cetakan.
- Tunggu dingin.Langsung masuk kulkas.Kelihatankan lumutnya.
Demikianlah tadi Resep Pudding Lumut, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Pudding Lumut diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pudding Lumut diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pudding Lumut dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/12/resep-pudding-lumut.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.