Resep Spagheti Saus salad Dari Ii Holillah

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Spagheti Saus salad Dari Ii Holillah
  • Resep Spagheti Saus salad oleh Ii Holillah

    Inilah cara membuat Spagheti Saus salad. Resep Spagheti Saus salad yang dishare oleh Ii Holillah dapat disajikan 2 porsi.



    resep lengkap untuk Spagheti Saus salad


    Resep Spagheti Saus salad


    Porsi: 2 porsi

    Bahan-bahan

    1. 150 gram Spagheti la fonte
    2. secukupnya Minyak goreng
    3. Saus Salad
    4. 200 gram Saos tomat botolan
    5. 150 gram Saos cabai botolan
    6. 50 gram Mayonaise
    7. secukupnya Air
    8. 1/2 buah (75 gram) Timun Jepang
    9. 1 siung Bawang putih
    10. 1 siung Bawang bombay
    11. Bahan tambahan
    12. 2 buah Telur Rebus

    Langkah

    1. Didihkan air, Rebus Spagheti hingga aldente atau sesuai selera (kurang lebih 7 menit). Angkat dan tiriskan.

    2. Tuang sedikit minyak goreng dalam rebusan spagheti agar tidak lengket

    3. Tumis irisan bawang putih dan bombay hingga harum

    4. Masukkan saos tomat, saos cabai,dan mayonaise. Aduk-aduk

    5. Tambahkan air sedikit agar tidak terlalu kental

    6. Setelah saus matang, masukkan timun jepang.

    7. Spagheti siap dihidangkan tambahkan saus salad dan irisan telur rebus. Yumm asam-asam segar.




    Itulah Resep Spagheti Saus salad, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Spagheti Saus salad diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Spagheti Saus salad Dari Ii Holillah diatas pada kategori resep berikut ini
     

    Anda sedang membaca Resep Spagheti Saus salad Dari Ii Holillah dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/12/resep-spagheti-saus-salad-dari-ii.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.