Resep Sup Tulang Ikan oleh Ulfatun Ni'mah
Berikut ini adalah resep cara membuat Sup Tulang Ikan. Resep Sup Tulang Ikan yang dibuat oleh Ulfatun Ni'mah bisa disajikan .
Resep Sup Tulang Ikan
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/2 kg tulang dan daging ikan
- 10 buah Buncis
- Kol
- Bumbu:
- 5 siung Bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 1/2 sdt Merica bubuk
- 1 sdm garam
- 1 sdm gula
- 1/2 sdm penyedap rasa
- 1 ruas jahe geprek
- 1 batang kayu manis (saya pakai sedikit. Sebesar korek api)
- 1 batang daun bawang (saya lagi gak pakai hehe stok habis)
- 1 batang daun seledri (saya juga ndak pakai lagi kosong hihi)
- 1/2 butir tomat
Langkah
Bersihkan ikan. Biar gak amis rendam pakai air asam atau jeruk nipis lalu siram dengan air kembali.
Panaskan air dalam panci
Sambil menunggu mendidih, iris atau haluskan duo bawang
Setelah masah air mendidih masuklan duo bawang, merica bubuk, gula, kayu manis dan jahe geprek.
Masukkan ikan
Masak dua menit lalu masukkan buncis dan kol
Masak hingga buncis dan kol layu
Tambahkan penyedap rasa dan garam. Jangan lupa cek rasa sesuai selera.
Masukkan potongan tomat dan bawang pre. Masak hingga matang
Sup tulang ikan siap untuk dihidangkan.
Demikianlah Resep Sup Tulang Ikan, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Sup Tulang Ikan diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sup Tulang Ikan Kiriman dari Ulfatun Ni'mah diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sup Tulang Ikan Kiriman dari Ulfatun Ni'mah dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2016/12/resep-sup-tulang-ikan-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.