Resep Pastel Ikan Tongkol (Panggang Teflon) -Toddler Meal

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pastel Ikan Tongkol (Panggang Teflon) -Toddler Meal
  • Resep Pastel Ikan Tongkol (Panggang Teflon) -Toddler Meal oleh ??niabundaalif.blogspot.com

    Berikut ini resep memasak Pastel Ikan Tongkol (Panggang Teflon) -Toddler Meal. Resep Pastel Ikan Tongkol (Panggang Teflon) -Toddler Meal yang dishare oleh ??niabundaalif.blogspot.com bisa disajikan 4. porsi.



    cara membuat Pastel Ikan Tongkol (Panggang Teflon) -Toddler Meal


    Resep Pastel Ikan Tongkol (Panggang Teflon) -Toddler Meal


    Porsi: 4. porsi

    Bahan-bahan

    1. ?? Adonan 1 :
    2. 2 buah kentang
    3. 1 butir telur ayam kampung
    4. 2 sdm tepung terigu
    5. 1 sdm minyak goreng
    6. secukupnya garam
    7. secukupnya air
    8. ?? Adonan 2 :
    9. 2 potong ikan tongkol
    10. 1 buah zukini uk. kecil parut dgn parutan keju
    11. 1/2 bagian jagung parut dgn parutan keju
    12. secukupnya kecap manis
    13. 1 sdm margarin
    14. secukupnya garam
    15. secukupnya gula pasir
    16. secukupnya air
    17. 1/2 bagian jeruk lemon
    18. 1 sdm tepung maizena
    19. 2 batang daun seledri iris tipis

    Cara Membuat

    1. ?? Adonan 1 : rebus kentang hingga empuk, lumatkan, masukkan telur, tepung terigu, garam, aduk hingga tercampur rata, koreksi rasa.
    2. ?? Adonan 2 : cuci bersih ikan, masukkan perasaan lemon dan garam, diamkan 15 menit kemudian rebus dan suwir dagingnya, tambahkan parutan jagung manis dan zukini, tumis dengan margarin, tambahkan sedikit air, gula, garam, kecap, larutan tepung maizena, masak hingga air menyusut, koreksi rasa.
    3. Olesi teflon dengan minyak goreng, bagi adonan ke 1 menjadi dua bagian, masukkan satu bagian ke dasar Teflon dengan merata, kemudian masukan adonan ke 2 seluruhnya secara merata, terakhir masukkan sisa adonan ke 1, taburi dengan irisan daun seledri, tutup teflon, masak dengan api kecil selama 20 menit. Sambil sesekali teflon diputar agar panas merata, beri sedikit minyak lagi di sekeliling teflon agar bagian sisinya matang dan mudah untuk dikeluarkan.
    4. Tips : Ketika mengeluarkan pastel dari dlm Teflon harus pelan-pelan sekali jadi. Caranya taruh piring di mulut teflon kemudian balikkan, taruh piring di belakang pastel kemudian balikkan lagi.



    Itulah Resep Pastel Ikan Tongkol (Panggang Teflon) -Toddler Meal, Semoga berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Pastel Ikan Tongkol (Panggang Teflon) -Toddler Meal diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pastel Ikan Tongkol (Panggang Teflon) -Toddler Meal diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Pastel Ikan Tongkol (Panggang Teflon) -Toddler Meal dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/01/resep-pastel-ikan-tongkol-panggang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.