Resep Bolu Ubi Ungu (Kukus) oleh Anik wina
Berikut ini adalah cara membuat Bolu Ubi Ungu (Kukus). Resep Bolu Ubi Ungu (Kukus) yang ditulis Anik wina bisajadi 8 buah.
Resep Bolu Ubi Ungu (Kukus)
Porsi: 8 buah
Bahan-bahan
- 50 gr ubi ungu yg sdh dikukus dan dihaluskan
- 100 ml santan (20ml santan kara + 80 ml air)
- 1 butir telur uk besar
- 90 gr gula castor (bisa ditambah bagi yg suka manis)
- (resep asli 125 gr gula)
- 1/4 sdt sp
- 115 gr tepung protein sedang
- 1 sdm munjung susu bubuk
- 1/4 sdt baking powder
- Beberapa tetes warna ungu
Cara Membuat
- Panaskan kukusan tutup dibalut kain, siapkan cetakan muffin/bolkus taruh kertas cup.
- Ayak jd satu tepung trigu, baking powder dan susu bubuk, sisihkan
- Campur dan blender jd satu, ubi ungu, air santan dan pewarna ungu, sisihkan
- Mixer telur, gula, dan sp hingga putih mengembang dan kaku lalu masukkan secara bergatian selang seling antara campuran tepung tadi dan bahan cair sambil lanjut dimixer speed rendah
- Adonan terlihat mengembang kokoh tdk mudah jatuh
- Lalu tuang ke cup hingga penuh
- Kukus dengan api besar selama 10 menit, angkat dinginkan
- Note: ini bukan jenis bolu mekar, jd meskipun tdk mekar tetap menul" dan empuk. Berasa banget ubi ungu berpadu gurihnya santan
Itulah tadi Resep Bolu Ubi Ungu (Kukus), Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bolu Ubi Ungu (Kukus) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu Ubi Ungu (Kukus) diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu Ubi Ungu (Kukus) dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/02/resep-bolu-ubi-ungu-kukus.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.