Resep Wedang Susu Jahe Rempah - Mashi 'Rumoh Resep' (25)

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Wedang Susu Jahe Rempah - Mashi 'Rumoh Resep' (25)
  • Resep Wedang Susu Jahe Rempah oleh Mashi 'Rumoh Resep' (25)

    Dibawah ini adalah cara membuat Wedang Susu Jahe Rempah. Resep Wedang Susu Jahe Rempah yang ditulis Mashi 'Rumoh Resep' (25) bisa jadi 3 porsi.



    bahan dan cara membuat Wedang Susu Jahe Rempah


    Resep Wedang Susu Jahe Rempah


    Porsi: 3 porsi

    Bahan-bahan

    1. 500 ml air (kurleb)
    2. 50-70 gr jahe bakar geprek
    3. 100 gr gula merah
    4. 2 batang sereh kecil geprek
    5. 1 sdt lada hitam bubuk
    6. 1 batang kecil kayu manis (seruas jari aja pjgnya)
    7. Sekelopak pekak (secuil, bukan sebiji)
    8. Secukupnya SKM

    Langkah

    1. Rebus jahe sampai hampir mendidih. Lalu masukkan semua bahan kecuali SKM sampai gulmer larut dan mendidih. Lalu bru tuang ke dalam gelas yang sudah lebih dulu dituangi SKM. Aduk. Selamat menikmatiiii..




    Demikianlah tadi Resep Wedang Susu Jahe Rempah, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Wedang Susu Jahe Rempah diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Wedang Susu Jahe Rempah - Mashi 'Rumoh Resep' (25) diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Wedang Susu Jahe Rempah - Mashi 'Rumoh Resep' (25) dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/02/resep-wedang-susu-jahe-rempah-mashi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.