Resep Bolu Gula Merah

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bolu Gula Merah
  • Resep Bolu Gula Merah oleh ?? Maria Stefanus ??

    Inilah resep memasak Bolu Gula Merah. Resep Bolu Gula Merah yang dishare oleh ?? Maria Stefanus ?? dapat disajikan .



    resep masakan Bolu Gula Merah


    Resep Bolu Gula Merah


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 500 gr gula merah
    2. 6 sdm gula pasir
    3. 400 mL air
    4. 4 butir kuning telor
    5. 500 gr tepung segitiga
    6. 1 sdt baking soda
    7. 200 mL minyak goreng

    Cara Membuat

    1. Rebus gula merah dan gula pasir dengan air. Saring dan dinginkan.
    2. Setelah dingin campurkan dengan telor. Kocok rata (bisa dengan whisker atau mixer)
    3. Masukkan tepung terigu dan baking soda. Aduk rata sampai tidak bergerindil.
    4. Masukkan minyak goreng. Aduk rata supaya minyak bercampur merata. Adonan akan menjadi kental dan berat.
    5. Masukkan adonan dalam cetakan yg dialasi dengan paper cup sampai penuh. Kukus selama 20 menit dlm kukusan yg benar-benar panas dan tutup kukusan dilapisi dengan serbet.



    Itulah tadi Resep Bolu Gula Merah, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Bolu Gula Merah diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu Gula Merah diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bolu Gula Merah dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/03/resep-bolu-gula-merah.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.