Resep Ikan mas Arsik khas Medan oleh Lian
Dibawah ini adalah cara memasak Ikan mas Arsik khas Medan. Resep Ikan mas Arsik khas Medan yang ditulis Lian bisa menjadi .
Resep Ikan mas Arsik khas Medan
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 kg ikan mas seger
- 1 buah jeruk lemon
- 1 ons bawang batak
- 10 buah bawang merah
- 2 buah bawang putih yang kecil
- Sedikit saja andaliman
- Cabe merah sesuai selera karna sy gk mau pedas cukup 6 buah saja
- sedikit Kunyit
- sedikit Jahe
- sedikit Lengkuas
- 2 batang serai di geprek
- sesuai selera Garam
- Gula pasir sedikit pengganti MSG
- sedikit Asam geligar
- 1 ons Rias
Cara Membuat
- Ikan mas dibersihkan
- Setelah dibersihkan beri perasan jeruk lemon dan garam sedikit diamkan selama 10 menit.. biarkan hingga meresap
- Cabe merah.. bawang merah.. bawang putih.. kunyit..jahe.. lengkuas..andandaliman diblender sampai halus
- Siapkan wajan kuali masukkan bawang batak kedalam kuali yang telah dibersihkan
- Kemudian diatas bawang batak taruh ikan mas yang telah dibersihkan
- Setelah itu campur bumbu halus tersebut kedalam ikan mas didalam wajan kuali
- Tambahkan air hingga ikan mas itu tenggelam didalamnya
- Setelah itu tambahkan rias diatasnya
- Kemydian tambahkan daun salam dan daun jeruk nipis 2 lembar saja
- Tambahkan serai yang telah di geprek
- Nyalakan kompor gas
- Trus masak kurang lebih 1 jam dengan api yang kecilnta
Demikianlah Resep Ikan mas Arsik khas Medan, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Ikan mas Arsik khas Medan diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ikan mas Arsik khas Medan diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ikan mas Arsik khas Medan dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/03/resep-ikan-mas-arsik-khas-medan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.