Resep Mercon tetelan & babat sapi petai #kitaberbagi oleh inonk Aden _ LizSetia(MomyNaufal)
Berikut ini adalah cara membuat Mercon tetelan & babat sapi petai #kitaberbagi. Resep Mercon tetelan & babat sapi petai #kitaberbagi yang dishare oleh inonk Aden _ LizSetia(MomyNaufal) dapat disajikan 3-4 porsi.
Resep Mercon tetelan & babat sapi petai #kitaberbagi
Porsi: 3-4 porsi
Bahan-bahan
- 500 gr tetelan & babat sapi
- 4 papan petai
- Bumbu halus :
- 10 siung bawang merah
- 4 siung bawang putih
- Segenggam cabe merah & cabe rawit oren
- Pelengkap :
- 2 lembar daun salam
- 2 buah tomat,potong2
- 1 batang sereh,geprek
- 1 lembar daun jeruk
- Seruas jahe,geprek
- Lengkuas,geprek
- Gula merah,sisir
- Garam,lada&penyedap,sckpnya
- Air, sckpnya
Cara Membuat
- Rebus tetelan & babat sampai empuk dg kapulaga&daun salam,kemudian tiriskan & potong sesuai selera.
- Kupas petai,ulek bumbu halus.
- Tumis bumbu halus&plengkap hingga harum.
- Tambahkan sdkit air lalu masukan potongan babat&tetelan,aduk rata.Masukan gula merah,garam,lada&penyedap.
- Masukan petai,masak hingga mateng.Tes rasa kemudian matikan api.
- Sajikan.
- Cekrek cekrek upload.
Demikianlah tadi Resep Mercon tetelan & babat sapi petai #kitaberbagi, Semoga berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Mercon tetelan & babat sapi petai #kitaberbagi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mercon tetelan & babat sapi petai #kitaberbagi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mercon tetelan & babat sapi petai #kitaberbagi dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/03/resep-mercon-tetelan-babat-sapi-petai.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.