Resep Mie ayam homemade oleh Reni Ulfah nurani
Dibawah ini adalah cara membuat Mie ayam homemade. Resep Mie ayam homemade yang dibuat oleh Reni Ulfah nurani bisa menjadi 2 porsi.
Resep Mie ayam homemade
Porsi: 2 porsi
Bahan-bahan
- 1/2 kg ayam
- Secukupnya garam,kecap,gula
- 2 bngkus Mie burung dara
- Sayuran aku pake sawi putih
- Secukupnya bawang daun
- Bumbu halus:
- 4 siung bawang merah
- 2 siung bawang putih
- Kunyit
- Jahe
- Merica
- Ketumbar
- Lengkuas (geprek)
- Daun salam
- 1 batang sereh (geprek bagian putihnya)
Cara Membuat
- Bersihkan daging ayam dan rebus sampe mateng setelah itu dipotong2 dadu/suir sesuai selera
- Ulek bumbu halus kemudian Tumis masukan daun salam,lengkuas dan sereh yang sudah digeprek
- Setelah matang dan tercium wanginya masukan air tunggu sampai mendidih kemudian masukan ayam yang sudah dipotong2 dan potongan bawang daun beri garam,penyedap,gula kecap secukupnya tunggu hingga meresap bumbunya pada daging
- Setelah selesai rebus mie telor sisihkan kemudian sayuran yg sudah dipotong2 lalu sisihkan
- Setelah selesai ambil mangkuk masukan mie dan sayuran yg sudah direbus siram diatasnya ayam beserta kuahnya
- Untuk bahan pelengkap boleh pakai bakso kasih sambel atau saos..selamat menikmati??
Itulah tadi Resep Mie ayam homemade, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Mie ayam homemade diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mie ayam homemade diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mie ayam homemade dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/03/resep-mie-ayam-homemade.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.