Resep Pempek Dos Putih Telur oleh TaRi ShaZa
Inilah resep memasak Pempek Dos Putih Telur. Resep Pempek Dos Putih Telur yang dishare oleh TaRi ShaZa bisa disajikan .
Resep Pempek Dos Putih Telur
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 kg putih telur
- 350 gr tepung sagu tani
- 50 gr terigu segitiga
- 2,5 sdm bawang putih giling
- 2 sdm bawang merah giling
- 4 sdm ebi, haluskan
- 4 sdt garam
- 1 sachet magic lezat
- 1 sachet royco
- 1 sachet ladaku merica bubuk
- kuah cuko : lihat di postingan resep pempekku terdahulu yaa
Cara Membuat
-
Aduk rata semua bahan
-
Tuang ke plastik, ikat
-
Rebus dalam air mendidih hingga mengapung selama 15-20 menit, angkat, tiriskan
-
Dinginkan, potong2 lalu goreng hingga matang
-
Sajikan dengan kuah cuko
Itulah tadi Resep Pempek Dos Putih Telur, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Pempek Dos Putih Telur diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pempek Dos Putih Telur Oleh TaRi ShaZa diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pempek Dos Putih Telur Oleh TaRi ShaZa dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/03/resep-pempek-dos-putih-telur-oleh-tari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.