Resep Puding Choco Lava

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Puding Choco Lava
  • Resep Puding Choco Lava oleh Rere Rekma

    Dibawah ini adalah cara memasak Puding Choco Lava. Resep Puding Choco Lava yang dibuat oleh Rere Rekma bisajadi .



    resep Puding Choco Lava


    Resep Puding Choco Lava


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 sachet agar2 coklat (aku pake agarasa)
    2. 2 sachet susu kental manis coklat
    3. 200 gr gula pasir (sesuai selera)
    4. 1 liter air matang
    5. 1 sdt pasta coklat (aku pake wilton)
    6. 1 sachet vla instan (aku pake myvla vanila)

    Cara Membuat

    1. Campur agar2 coklat,skm coklat, gula pasir, air matang dan pasta coklat aduk rata dan masak di api kecil sambil di aduk2 agar tdk ada gumpalan dan kerak di panci
    2. Buat vla instan sesuai dgn yg tertera di dlm kemasan
    3. Setelah puding matang tuang ke dlm cetakan isi dgn 3/4 nya kemudian biarkan set (aku masukan ke dlm kulkas sebentar sekitar 5 menit)
    4. Keluarkan puding dr kulkas dan kerok tengahnya dgn sendok kecil agar berlubang tengahnya isi dgn vla kemudian tambahkan lagi sisa puding coklatnya di atas vla
      tips: setelah di kasih vla tuang sisa pudingnya dr pinggir agar puding ga bercampur dgn vla..oiya hasil kerokan puding td bs di tambahkan ke puding yg sisa td dan di panaskan sebentar
    5. Masukkan kulkas dan puding siap di sajikan



    Demikianlah tadi Resep Puding Choco Lava, Semoga anda menyukainya.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Puding Choco Lava diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Puding Choco Lava diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Puding Choco Lava dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/03/resep-puding-choco-lava.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.