Resep Teriyaki + orak arik wortel Bento Oleh Devina Santoso

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Teriyaki + orak arik wortel Bento Oleh Devina Santoso
  • Resep Teriyaki + orak arik wortel Bento oleh Devina Santoso

    Inilah resep Teriyaki + orak arik wortel Bento. Resep Teriyaki + orak arik wortel Bento yang ditulis Devina Santoso dapat disajikan 3 porsi.



    resep Teriyaki + orak arik wortel Bento


    Resep Teriyaki + orak arik wortel Bento


    Porsi: 3 porsi

    Bahan-bahan

    1. 2 plastik jamur tiram, sobek2
    2. 5 buah wortel, potong korek api
    3. 1 telur ayam
    4. 6 siung bawang putih, cincang
    5. 1 buah bawang bombai uk kecil
    6. 1 btg Daun kucai
    7. saus teriyaki
    8. kecap manis
    9. garam
    10. gula
    11. merica
    12. raja rasa

    Langkah

    1. ORAK ARIK WORTEL. taburi wortel dengan garam, biarkan 5mnt. Panaskan minyak, masukkan setengah bawang putih cincang. Tumis hingga harum, masukkan wortel,aduk dan tambahkan sedikit air

    2. Masukkan garam, merica raja rasa, aduk hingga rata. tes rasa

    3. Jika sudah pas, pecahkan telor, ceplok diatas nya. Aduk hingga telur matang,masukkan daun kucai. aduk hingga daun sedikit layu. angkat

    4. JAMUR TERIYAKI. Rebus jamur hingga air mendidih. Angkat, peras hingga kadar air habis. cuci kemudian peras lgi. Tambahkan saus teriyaki pada jamur, aduk hingga merata,diamkan. Panaskan minyak, tumis bawang bombai hingga setengah matang. Angkat tririskan.

    5. Panaskan sedikit minyak lagi, masukkan bawang putih tumis hingga harum, masukkan jamur, tambahkan air. Aduk2

    6. Masukkan saus teriyaki secukupnya (jika di awal sudah banyak, tambahkan sedikit saja,karena asin). Tambahkan kecap manis,garam, gula (kira2 1 sendok teh/secukupnya sesuai selera), sesikit merica, penyedap rasa ayam/penyedap rasa jamur.

    7. Aduk hingga rata,masukkan bombai yang sudah di tumis. aduk hingga rata, tes rasa. Angkat dan sajikan.

    8. Untuk bekal anak2, bunda bisa mencetak nasi bulat2 agar benar2 seperti bento :) Selamat mencoba




    Itulah tadi Resep Teriyaki + orak arik wortel Bento, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Teriyaki + orak arik wortel Bento diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Teriyaki + orak arik wortel Bento Oleh Devina Santoso diatas pada kategori resep berikut ini
           

    Anda sedang membaca Resep Teriyaki + orak arik wortel Bento Oleh Devina Santoso dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/03/resep-teriyaki-orak-arik-wortel-bento.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.