Resep Pizza mozarella

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pizza mozarella
  • Resep Pizza mozarella oleh April Liia

    Berikut ini resep Pizza mozarella. Resep Pizza mozarella yang ditulis April Liia dapat disajikan .



    resep makanan Pizza mozarella


    Resep Pizza mozarella


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 200 gram tepung terigu
    2. 1 sdm gula pasir
    3. 1 sdm minyak goreng
    4. 1 sdt fermipan
    5. 1 sdt garam dapur
    6. >>>bahan toping <<<
    7. 3 sosis rasa sapi
    8. secukupnya Keju mozarella
    9. 100 gram daging sapi cincang
    10. secukupnya Saos barbeque "delmonte"
    11. Saos tomat
    12. Saos sambal

    Cara Membuat

    1. Campurkan gula, garam, minyak goreng, dan fermipan ke dala air hangat kuku sebanyak 150 ml.. Tunggu sampai keluar busa, berati fermipan udah bereaksi atau kira-kira 10 menit
    2. Masukan tepung terigu sedikit demi sedikit sambil d uleni sampai kalis. Diamkan sampai mengembang kira" 15 menit
    3. Sambil menunggu mengembang.. Kita buat topingnya dulu.. Karena saya dan suami ngga suka bawang bombay jadi ngga pakai.. Daging cincang, sosis yang sudah di iris tipis masukn ke atas tefon (api kecil) masukan saos barbeque, saos tomat dan saos sambal.. Masak 5 menit cukup. Karena daging sapi sudah saya rebus sebelumnya
    4. Tipiskan adonan (sesuai selera) lalu taburi toping. Dan parutan keju mozzarella.. Masukan ke oven 20 menit dan pizza siap dihidangkan ????



    Itulah tadi Resep Pizza mozarella, Semoga anda menyukainya.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Pizza mozarella diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pizza mozarella diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Pizza mozarella dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/04/resep-pizza-mozarella.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.