Resep Roti sobek super lembut

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Roti sobek super lembut
  • Resep Roti sobek super lembut oleh Nita Fiqah

    Berikut ini adalah cara membuat Roti sobek super lembut. Resep Roti sobek super lembut yang dishare oleh Nita Fiqah bisa menjadi 8 orang.



    bahan dan cara membuat Roti sobek super lembut


    Resep Roti sobek super lembut


    Porsi: 8 orang

    Bahan-bahan

    1. 350 Gram terigu protein. tinggi
    2. 4 Sdt Gula Pasir
    3. 2 Sdm Susu Bubuk
    4. 1 1/2 Sdt SP/Bread improver
    5. 1 Butir Kuning Telur
    6. 2 Sdt Fermipan
    7. 3 Sdt Margarin
    8. 125 Ml air biasa
    9. 50 Ml air dingin
    10. Isian:
    11. chocochips
    12. keju
    13. Olesan:
    14. 1 butir kuning telur campur susu bubuk sedikit

    Cara Membuat

    1. Campur semua bahan kecuali air
    2. Aduk sebentar dengan spatula
    3. Masukkan air lalu mix dengan kecepatan rendah sebentar saja, hanya sampai adonan tercampur
    4. Uleni selama kurleb 20 menit sampai adonan benar2 kalis, elastis
    5. Jika adonan masih lengket ditangan tambahkan segenggam terigu
    6. Diamkan selama 20 menit, kempiskan adonan
    7. Beri isian sesuai selera, susun dalam loyang yg sudah diolesi margarin. Panggang selama kurleb 30 menit.
    8. Oven sudah dipanaskan terlebih dahulu



    Itulah Resep Roti sobek super lembut, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Roti sobek super lembut diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Roti sobek super lembut diatas pada kategori resep berikut ini
         

    Anda sedang membaca Resep Roti sobek super lembut dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/04/resep-roti-sobek-super-lembut.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.