Resep Seblak x Indomie

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Seblak x Indomie
  • Resep Seblak x Indomie oleh Vintadya Dwi Nastiti

    Dibawah ini adalah resep memasak Seblak x Indomie. Resep Seblak x Indomie yang dishare oleh Vintadya Dwi Nastiti bisa disajikan .



    bahan dan cara membuat Seblak x Indomie


    Resep Seblak x Indomie


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Bumbu halus :
    2. 2 buah cikur/kencur
    3. 2 siung bawang putih
    4. 1 siung bawang merah
    5. 20 buah cabe rawit merah/cengek domba
    6. Isian :
    7. secukupnya Jamur tiram
    8. 5 potong ceker ayam
    9. 8 buah bakso kecil
    10. 1 buah bakso besar
    11. Pangsit / somay kering
    12. Indomie kuah special ayam
    13. Pelengkap :
    14. 5 buah jeruk limo atau 1 buah jeruk nipis
    15. Potongan daun bawang
    16. Garam,gula,pecin,royco
    17. 1 butir telur ayam
    18. secukupnya Minyak & air

    Cara Membuat

    1. Panaskan minyak,masukan telur lalu orak arik sampai matang
    2. Masukan bumbu halus (bawang dan cabe)
    3. Masukan air secukupnya
    4. Masukan ceker ayam(agar kaldunya berasa),lalu masukan bakso yang sudah di potong2
    5. Masukan pangsit somay dan jamur. Juga daun bawang
    6. Masukan perasan jeruk limo/nipis,garam gula mecin royco sesuai selera
    7. Masukan indomie beserta bumbunya,tunggu 3menit lalu angkat dan sajikan
    8. Seblak indomie siap untuk di santap



    Demikianlah Resep Seblak x Indomie, Semoga anda menyukainya.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Seblak x Indomie diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Seblak x Indomie diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Seblak x Indomie dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/04/resep-seblak-x-indomie.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.