Resep Botok Teri tanpa Daun - flo_verz

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Botok Teri tanpa Daun - flo_verz
  • Resep Botok Teri tanpa Daun oleh flo_verz

    Berikut ini resep Botok Teri tanpa Daun. Resep Botok Teri tanpa Daun yang dibuat oleh flo_verz bisa menjadi 3-4porsi.



    gambar untuk resep makanan Botok Teri tanpa Daun


    Resep Botok Teri tanpa Daun


    Porsi: 3-4porsi

    Bahan-bahan

    1. 100 gr Teri Medan, cuci, tiriskan utk kurangi rasa asin
    2. 200 gr Kacang Panjang, iris kecil2
    3. 1/3 bh Kelapa Parut
    4. 50 gr Pete Cina/Lamtoro
    5. 3 lembar Daun Salam
    6. 3 cm Lengkuas, geprek
    7. 1 lembar Daun Jeruk, buang tulang tengah, iris halus
    8. bumbu halus:
    9. 4 siung Bawang Merah
    10. 2 siung Bawang Putih
    11. 2 ruas Kencur
    12. secukupnya garam, gula

    Langkah

    1. Tumis bumbu halus, daun salam, daun jeruk, lengkuas hingga harum, masukkan teri tumis hingga agak kering

    2. Masukkan semua bahan (kelapa parut, kacang panjang, pete cina) bumbui dengan garam dan gula, aduk2, koreksi rasa.

    3. Terakhir masukkan ke wadah electric lunch box dan kukus 20mnt. sajikan ??

    4. Ini tampilan dalam lunchbox electricnya. ada 2 rantang kecil didalamnya. tinggal masukin air ke yg oren2 itu??

    5. Ini ada colokannya




    Itulah Resep Botok Teri tanpa Daun, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Botok Teri tanpa Daun diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Botok Teri tanpa Daun - flo_verz diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Botok Teri tanpa Daun - flo_verz dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/05/resep-botok-teri-tanpa-daun-floverz.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.