Resep Choco chip cookies oleh virginia arda
Berikut ini resep Choco chip cookies. Resep Choco chip cookies yang ditulis virginia arda bisa jadi .
Resep Choco chip cookies
Porsi:
Bahan-bahan
- 150 gr butter
- 175 gr gula halus
- 1 butir telur utuh
- 180 gr terigu serbaguna
- 20 gr susu bubuk
- 20 gr maizena
- 1/4 sdt garam
- 1/4 sdt baking powder
- vanilla pasta
- 75 gr mini choco chip
- 25 gr choco chip untuk hiasan
Langkah
-
Kocok butter, gula halus, dan telur sebentar saja asal rata tetapi tidak sampai putih... tambah vanilla pasta... kocok lagi sebentar...
-
Tambahkan bahan kering, aduk rata menggunakan spatula, pakai spatula ya moms supaya adonan tidak liat,tambahkan choco chips,aduk sampai menyebar.
-
Sendokkan di loyang bersemir margarin. Pipihkan dengan garpu. Tata choco chip untuk hiasan diatasnya.
-
Oven 25 menit dengan suhu 150 derajat C sampai matang.
Demikianlah Resep Choco chip cookies, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Choco chip cookies diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Choco chip cookies Kiriman dari virginia arda diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Choco chip cookies Kiriman dari virginia arda dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/05/resep-choco-chip-cookies-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.