Resep Sayur Asam Daun Ketela Rambat By mimijuna

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sayur Asam Daun Ketela Rambat By mimijuna
  • Resep Sayur Asam Daun Ketela Rambat oleh mimijuna

    Berikut ini adalah resep masakan Sayur Asam Daun Ketela Rambat. Resep Sayur Asam Daun Ketela Rambat yang ditulis mimijuna dapat disajikan .



    resep lengkap untuk Sayur Asam Daun Ketela Rambat


    Resep Sayur Asam Daun Ketela Rambat


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 ikat daun ketela rambat (bisa diganti kangkung)
    2. 1 genggam kecambah panjang
    3. 3 buah kacang panjang dipotong 5cm an
    4. 2 siung bawang putih iris tipis
    5. 3 siung bawang merah iris tipis
    6. 2 butir asam direndam air panas
    7. 2 lembar daun salam
    8. 1 cm lengkuas
    9. 2 sdm gula pasir / sesuai selera
    10. 1 sdt garam / sesuai selera

    Cara Membuat

    1. Siapkan bahan bahan

    2. Rebus bamer, baput, daun salam dan lengkuas. Masukkan kacang panjang dan taoge, setelah empuk, masukkan daun ketela rambat, gula dan garam, perbaiki rasa. Paling terakhir masukin air rendaman asam (pakai saringan, biar kuahnya nanti tetap jernih)

    3. Sajikan dengan sambal tomat, bothok, atau empal daging/ ayam/ lele goreng (abaikan penampakan lele yang rada gosong :D )




    Demikianlah tadi Resep Sayur Asam Daun Ketela Rambat, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Sayur Asam Daun Ketela Rambat diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sayur Asam Daun Ketela Rambat By mimijuna diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Sayur Asam Daun Ketela Rambat By mimijuna dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/05/resep-sayur-asam-daun-ketela-rambat-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.