Resep Siomay Ikan Ekor Kuning Karya Wulandari Nugraha

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Siomay Ikan Ekor Kuning Karya Wulandari Nugraha
  • Resep Siomay Ikan Ekor Kuning oleh Wulandari Nugraha

    Berikut ini adalah resep memasak Siomay Ikan Ekor Kuning. Resep Siomay Ikan Ekor Kuning yang ditulis Wulandari Nugraha bisa menjadi .



    bahan dan cara membuat Siomay Ikan Ekor Kuning


    Resep Siomay Ikan Ekor Kuning


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 500 gr Ikan Giling, (Sesuai selera), saya pakai ekor kuning karna warna dagingnya putih
    2. 200 gr Tepung Terigu Protein Rendah
    3. 300 gr Sagu (Perbandingannya Boleh di mix sesuai keinginan, keras atau lembut, tergantung perbandingan terigu dan sagu)
    4. 4 Siung Bawang Putih (Haluskan)
    5. 1 Sdt Lada Bubuk
    6. 2 Sdt Garam Halus (Pemakaian garam sesuai selera)
    7. 1 Sdt Gula Pasir, (saya pakai gula pasir untuk pengganti MSG) #Catatan mixing antara garam dan gula yang sempurna bisa menghasulkan rasa gurih yang = MSG
    8. 1 Butir Putih Telur (Optional)
    9. 100 CC air ES
    10. Pelengkap:
    11. 2 Batang Wortel
    12. 5 Batang Bawang Daun
    13. 2 Buah kentang Rebus
    14. 2 Butir Telur Rebus
    15. 4 Buah Tahu Putih

    Langkah

    1. Campurkan Daging Giling, Tepung terigu, sagu, bawang putih giling dan lada bubuk serta putih telur aduk hingga merata. tambahkan sedikit demi sedikit air ES dan aduk hingga tercampur semua.Pastikan aduk dengan spatula kayu agar adonan tetap dingin. (Optional bagi yang menggunakan food prosesor pada saat mixing, air ES bisa di ganti dengan batu Es)

    2. Tambahkan bahan tambahan wortel yang sudah di serut dan potongan bawang daun dan Mix kembali hingga merata.

    3. Bentuk adonan sesuai selera dan kukus. tambahkan juga potongan kentang kukus, tahu, atau telur sesuai selera.

    4. Kentang kukus dan tahu putih

    5. Kukus hingga masak.

    6. Sajikan Selagi hangat dengan saus kacang. Tunggu resep saus kacang selanjutnya :) Selamat mencoba dan terimakasih.




    Itulah Resep Siomay Ikan Ekor Kuning, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Siomay Ikan Ekor Kuning diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Siomay Ikan Ekor Kuning Karya Wulandari Nugraha diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Siomay Ikan Ekor Kuning Karya Wulandari Nugraha dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/05/resep-siomay-ikan-ekor-kuning-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.