Resep Pie Susu Keju Teflon oleh Ulfah Khairani Siregar
Inilah resep masakan Pie Susu Keju Teflon. Resep Pie Susu Keju Teflon yang dishare oleh Ulfah Khairani Siregar bisa menjadi 2porsi.
Resep Pie Susu Keju Teflon
Porsi: 2porsi
Bahan-bahan
- Bahan kulit:
- 10 sdm tepung terigu
- 5 sdm mentega
- 1 butir telur
- 1/2 Sdt garam
- Bahan fla:
- 1 butir telur
- 14 sdm Skm putih
- 10 sdm air
- 2 sdm tepung tapioka (larutkan)
- 1/2 Sdt garam
- Toping:
- Keju
Cara Membuat
- Campur bahan kulit dan ulen in sampai Kalis
- Cetak di atas Teflon, pipihkan merata. Lubang in dgn garpu
- Panggang dgn api super kecil sekitaran 15 menit.
- Campur bahan fla, tuang kedalam kulit pie. Gunakan saring halus..
- Tutup Teflon, panggang dgn api super kecil sekitar 30 menit atau sampai matang, lalu tabur in keju..
- Hidangkan hangat2 pie susu keju Teflon nya ??????
Itulah tadi Resep Pie Susu Keju Teflon, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Pie Susu Keju Teflon diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pie Susu Keju Teflon diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pie Susu Keju Teflon dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/06/resep-pie-susu-keju-teflon.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.