Resep Ayam Kecap Pedas Manis - Andi Atasya Ardianti

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Ayam Kecap Pedas Manis - Andi Atasya Ardianti
  • Resep Ayam Kecap Pedas Manis oleh Andi Atasya Ardianti

    Berikut ini adalah resep masakan Ayam Kecap Pedas Manis. Resep Ayam Kecap Pedas Manis yang ditulis Andi Atasya Ardianti bisa disajikan .



    resep Ayam Kecap Pedas Manis


    Resep Ayam Kecap Pedas Manis


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1/2 kg ayam potong (sy pakai bagian dada dan sayap)
    2. 1 buah bawang bombay (iris/rajang)
    3. Sesuai selera kecap manis
    4. Secukupnya gula pasir,garam,penyedap
    5. Bumbu halus:
    6. 3 siung bawang merah
    7. 3 siung bawang putih
    8. 30 biji cabe rawit (sesuai selera)
    9. 1/2 sdt merica
    10. 1/2 ruas jahe
    11. Sedikit pala
    12. 300 ml air matang (-+ 2 gelas belimbing)
    13. Secukupnya minyak goreng

    Cara Membuat

    1. Cuci bersih ayam yg sudah di potong sesuai selera. Lalu goreng setengah matang. Tiriskan.

    2. Tumis bumbu halus hingga harum dengan minyak goreng secukupnya.

    3. Masukkan ayam yg sdh digoreng dan kecap. Tambahkan air.

    4. Jika sudah mendidih, tambahkan gula, garam, penyedap, dan bawang bombay.

    5. Bila air sudah sat/tinggal dikit dan dirasa sudah matang, matikan api. Siap disajikan ??????




    Demikianlah Resep Ayam Kecap Pedas Manis, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Ayam Kecap Pedas Manis diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam Kecap Pedas Manis - Andi Atasya Ardianti diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Ayam Kecap Pedas Manis - Andi Atasya Ardianti dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/07/resep-ayam-kecap-pedas-manis-andi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.