Resep Iga Bakar Madu oleh Lisa Firnandy
Dibawah ini adalah cara membuat Iga Bakar Madu. Resep Iga Bakar Madu yang dibuat oleh Lisa Firnandy bisa disajikan 5 porsi.
Resep Iga Bakar Madu
Porsi: 5 porsi
Bahan-bahan
- 1/2 kg iga sapi
- 3 siung bawang putih
- 7 bh bawang merah
- 4 bh cabe
- 3 sdm kecap manis
- 2 sdm madu
- 1 sdt garam
- 1/2 sdt gula
- 1/2 sdt merica
Cara Membuat
- Presto iga sampai empuk (tambahkan 1/2 sdt garam pd air tebusannya). Angkat tiriskan.
- Tumis duo bawang, tambahkan cabai, masukkan iga, garam, gula, merica, kecap serta madu.
- Aduk2 hingga bumbu tercampur rata dan meresap pd iga. Angkat.
- Panggang pd teflon atau happy call, bolak balik smbil dioles sisa kuah kecap nya.
- Sajikan dgn taburan bawang goreng.
Demikianlah tadi Resep Iga Bakar Madu, Semoga berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Iga Bakar Madu diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Iga Bakar Madu diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Iga Bakar Madu dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/07/resep-iga-bakar-madu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.