Resep I fu mie capcay oleh desita rizky
Inilah resep memasak I fu mie capcay. Resep I fu mie capcay yang dibuat oleh desita rizky bisa disajikan .
Resep I fu mie capcay
Porsi:
Bahan-bahan
- Wortel
- Kembang kol
- pakchoi
- Kol putih/ kubis
- 2 butir Telur ayam
- Bakso daging sapi
- Garam
- Gula
- Pasta tomat
- Kecap manis
- Kecap asin
- Penyedap jamur
- Minyak wijen
- Tepung maizena
Langkah
-
Potong sayuran sesuai keinginan, tumis bawang merah, bawang putih. Masukkan telur yang sudah dikocok kedalam wajan penggorengan tambahkan air agar telur menjadi membaur dengan kuah. Masukan bahan sayuran wortel, kembang kol, dan kol putih. Masukkan bakso yang telah di iris. Masukkan pak choi agar tidak terlalu layu masukkan ketika hampir siap dihidangkan. Masukkan garam, gula, kecap manis, kecap asin, minyak wijen, dan pasta tomat sebagai pewarna kuah. Masukkan tepung maizena satu sendok teh yang telah cair diaduk bersama air. Dan aduk hingga rata dan kuah sedikit mengental.
-
Mie telur direbus hingga matang, bulat 2 pipihkan. Masukka kedalam wajan dengan minyak cukup banyak tunggu hingga panas. Masukkan mie pipihkan dengan saringan penggorengan agar panas dan minyak merata. Sajikan selagi hangat dan panas untuk disiram kuah.
Itulah tadi Resep I fu mie capcay, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep I fu mie capcay diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep I fu mie capcay Oleh desita rizky diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep I fu mie capcay Oleh desita rizky dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/08/resep-i-fu-mie-capcay-oleh-desita-rizky.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.