Resep Orak Arik Sayur By Kartika Momisan

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Orak Arik Sayur By Kartika Momisan
  • Resep Orak Arik Sayur oleh Kartika Momisan

    Berikut ini adalah resep cara membuat Orak Arik Sayur. Resep Orak Arik Sayur yang dishare oleh Kartika Momisan bisa disajikan 2 porsi.



    resep Orak Arik Sayur


    Resep Orak Arik Sayur


    Porsi: 2 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1 buah Wortel potong tipis memanjang agar cepat matang
    2. 5 buah buncis (atau sesuai selera) potong tipis menyerong
    3. 1 buah kembang kol (bunga kol) ukuran sedang, potong kecil agar lebih ceoat matang
    4. Jagung muda kecil (janten) iris tipis
    5. Brokoli potong kecil (saya skip karena tidak punya stok)
    6. 5 lembar sawi putih iris kecil kecil
    7. 4 siung bawang putih iris tipis
    8. 2 siung bawang merah iris tipis
    9. 1 butir telur
    10. bila suka Bakso atau sosis
    11. secukupnya Garam, gula, bubuk kaldu, lada bubuk
    12. Sedikit minyak untuk menumis
    13. 1/2 gelas kecil air

    Langkah

    1. Panaskan minyak, tumis bawang merah dan putih hingga harum, sisihkan di pinggir wajan

    2. Masukkan telur, diamkan sebentar hingga agak matang agar tidak amis, lalu orak arik dengan spatula hingga menjadi kecil2

    3. Masukkan sayuran, tambahkan garam, gula, lada, dan bubuk kaldu, campur hingga rata

    4. Tambahkan sedikit air (setengah gelas kecil) agar bumbu meresap dan sayuran matang, sajikan.




    Itulah tadi Resep Orak Arik Sayur, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Orak Arik Sayur diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Orak Arik Sayur By Kartika Momisan diatas pada kategori resep berikut ini
     

    Anda sedang membaca Resep Orak Arik Sayur By Kartika Momisan dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/08/resep-orak-arik-sayur-by-kartika-momisan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.