Resep Suki tomyam for Mpasi oleh anastasia retno
Dibawah ini adalah cara membuat Suki tomyam for Mpasi. Resep Suki tomyam for Mpasi yang dishare oleh anastasia retno bisa menjadi .
Resep Suki tomyam for Mpasi
Porsi:
Bahan-bahan
- Bahan rebusan =
- stick ?? crab
- ?? crab claw
- ?? salmon fish ball
- slice ?? salmon
- ?? tofu
- ?? wortel
- ?? enokhi mushroom
- bahan kuah =
- duo bawang (@2bh)
- 1 bh tomat (blender)
- 1 ruas lengkuas (geprek)
- 4 bh daun jeruk
- 1 bh sereh (geprek)
- 1/2 sdt air jeruk nipis
- secukupnya gulgar
- kaldu bubuk
- air untuk kuah
Cara Membuat
-
Siapkan bahan rebusan
-
Tumis duo bawang, sereh dan lengkuas, daun jeruk. Masukan tomat yang sudah dihaluskan. Tambahkan air. Masukan wortel.Masukan gula garam dan kaldu. Tes rasa. Tambahkan air jeruk nipis
-
Masukan bahan suki. Tunggu hingga matang
-
Siap sajikan selagi hangat
Demikianlah tadi Resep Suki tomyam for Mpasi, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Suki tomyam for Mpasi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Suki tomyam for Mpasi Karya anastasia retno diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Suki tomyam for Mpasi Karya anastasia retno dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/08/resep-suki-tomyam-for-mpasi-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.