Resep Daun Ubi Tumbuk Oleh Arvina Harahap

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Daun Ubi Tumbuk Oleh Arvina Harahap
  • Resep Daun Ubi Tumbuk oleh Arvina Harahap

    Berikut ini adalah cara membuat Daun Ubi Tumbuk. Resep Daun Ubi Tumbuk yang ditulis Arvina Harahap bisa disajikan .



    gambar untuk resep Daun Ubi Tumbuk


    Resep Daun Ubi Tumbuk


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 ikat daun ubi,pisahkan dari batangnya,cuci bersih
    2. 800 ml santan kental
    3. 3 lbr daun salam
    4. 2 bh kincong/kecombrang/honje,ptong2(skip)
    5. 50 g rimbang/leunca
    6. secukupnya garam dan kaldu bubuk
    7. secukupnya gula(skip)
    8. secukupnya udang rebon,cabe rawit,atau pkai ikan sale/ikan asap
    9. Bumbu halus :
    10. 5 bh bawang merah
    11. 3 siung bawang putih
    12. 2 btg serai,ambil putihnya
    13. 3 btr kemiri
    14. 1 cm jahe

    Langkah

    1. Tumbuk daun ubi dan rimbang dengan alat tumbuk atau blender, tergantung selera lembut atau kasar.sisihkan.

    2. Tumis bumbu halus dan daun salam hingga harum.masukkan sedikit air,tambahkan kincong.aduk rata.

    3. Masukkan daun ubi tumbuk,udang rebon,cabe rawit dan santan kental.aduk kembali.

    4. Tambahkan garam,gula,dan kaldu bubuk.tes rasa.

    5. Aduk aduk agar santan tidak pecah.tunggu hingga mendidih dan daun ubi tumbuk sedikit layu.

    6. Angkat dan sajikan.




    Demikianlah Resep Daun Ubi Tumbuk, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Daun Ubi Tumbuk diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Daun Ubi Tumbuk Oleh Arvina Harahap diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Daun Ubi Tumbuk Oleh Arvina Harahap dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/09/resep-daun-ubi-tumbuk-oleh-arvina.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.