Resep Puding Avocado Mocacinno saus vanila Dari Ade Irene

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Puding Avocado Mocacinno saus vanila Dari Ade Irene
  • Resep Puding Avocado Mocacinno saus vanila oleh Ade Irene

    Inilah cara memasak Puding Avocado Mocacinno saus vanila. Resep Puding Avocado Mocacinno saus vanila yang dibuat oleh Ade Irene bisa disajikan .



    resep masakan Puding Avocado Mocacinno  saus vanila


    Resep Puding Avocado Mocacinno saus vanila


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 bngks agar2 warna hijau/ plain
    2. 1 bh alpukat
    3. 1 sdt coklat bubuk
    4. 1000 ml susu cair
    5. 100 gr gula pasir (sesuai selera)
    6. 1 sachet kopi gooday mocacinno
    7. Sedikit pewarna hijau ( spy warnanya tetep cantik, bisa skip)
    8. 1 sachet Vanilla vla siap saji

    Cara Membuat

    1. Blender alpukat dengan 200 ml susu cair

    2. Masak agar2, 800 ml susu cair dan gula sampai larut dan mendidih, kecilkan api, masukan juice alpuket, aduk rata, tes rasa, matikan kompor

    3. Ambil sebagian untuk dicampur dg kopi, coklat bubuk, aduk rata

    4. Susun lapisan pertama, masukan frezer sebentar smp agak mengeras baru tuang lapisan kedua,,,dinginkan

    5. Seduh vanilla vla dg air hangat smp rata n mengental,,, dinginkan,,,tuang diatas puding,,,

    6. Padet n lembuutt,,,




    Demikianlah Resep Puding Avocado Mocacinno saus vanila, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Puding Avocado Mocacinno saus vanila diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Puding Avocado Mocacinno saus vanila Dari Ade Irene diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Puding Avocado Mocacinno saus vanila Dari Ade Irene dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/09/resep-puding-avocado-mocacinno-saus.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.