Resep Tom Yum Goong

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tom Yum Goong
  • Resep Tom Yum Goong oleh puji pangestu

    Berikut ini cara memasak Tom Yum Goong. Resep Tom Yum Goong yang dishare oleh puji pangestu bisa menjadi .



    resep Tom Yum Goong


    Resep Tom Yum Goong


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Bahan Isi :
    2. 150 gr udang di cuci bersih dan pisahkan kepala dan kulitnya
    3. 100 gr jamur kancing dibelah 2
    4. 1 batang sereh di potong
    5. 2 lembar daun jeruk iris halus
    6. 10 butir cabai rawit merah utuh
    7. 1/2 butir lemon di ambil sarinya
    8. bahan kuah kaldu udang :
    9. kepala dan kulit udang yang telah dibersihkan
    10. 1 siung bawang putih di haluskan
    11. 1 ruas lengkuas geprek
    12. 1 ruas jahe geprek
    13. 1 sdm saus tiram / kecap ikan
    14. 3 butir cabe rawit merah
    15. 1 sdt cabe bubuk
    16. 1 batang sereh geprek
    17. 2 lembar daun jeruk
    18. 1/2 sdt garam
    19. 500 ml air

    Cara Membuat

    1. Rebus bahan kuah kaldu udang hingga matang dan keluar sari-sarinya, tandanya kuah berwarna merah kecoklatan dan beraroma udang. Setelah itu saring bumbu-bumbunya hingga tersisa hanya kuahnya saja.
    2. Didihkan kembali kuah, masukan bahan-bahan isi, masak hingga mendidih, cicipi rasa, bisa di tambah garam bila kurang asin
    3. Sajikan Tom Yum Goong saat masih hangat



    Itulah Resep Tom Yum Goong, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Tom Yum Goong diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tom Yum Goong diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Tom Yum Goong dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/09/resep-tom-yum-goong.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.