Resep Tumis jantung ayam Dari Arfie DiSini

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tumis jantung ayam Dari Arfie DiSini
  • Resep Tumis jantung ayam oleh Arfie DiSini

    Dibawah ini adalah resep Tumis jantung ayam. Resep Tumis jantung ayam yang ditulis Arfie DiSini bisa menjadi 2 porsi.



    resep Tumis jantung ayam


    Resep Tumis jantung ayam


    Porsi: 2 porsi

    Bahan-bahan

    1. 500 gr Jantung ayam
    2. 1 buah Paprika merah
    3. 1 siung Bawang bombay (besar)
    4. 1 siung Bawang putih
    5. 1 blok Kaldu / masako
    6. 2 sdm Kecap manis
    7. 1 sdm Saos tiram
    8. 2 cm Lengkuas
    9. Garam
    10. Merica
    11. Gula pasir

    Langkah

    1. Panaskan 2 sdm minyak dalam penggorengan. Setelah panas, goreng jantung ayam selama 10-15 menit. Selagi menunggu, iris kasar bawang bombay dan cincang halus bawang putih, geprek lengkuas.

    2. Tiriskan jantung ayam. Tumis Bawang bombay, bawang putih, lengkuas hingga harum. Setelah itu, masukan jantung ayam kembali, aduk hingga merata selama 1 menit.

    3. Masukan air hingga jantung ayam terendam, kecap, saos tiram, kaldu bubuk; garam, gula pasir, merica sesuai selera. Aduk, masak selama 15 menit.

    4. Sesaat sebelum diangkat, masukan irisan paprika, sehingga paprika masih renyah. Selamat menikmati ?




    Itulah Resep Tumis jantung ayam, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Tumis jantung ayam diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis jantung ayam Dari Arfie DiSini diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Tumis jantung ayam Dari Arfie DiSini dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/09/resep-tumis-jantung-ayam-dari-arfie.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.