Resep Kerang ijo saus padang pedas kedip oleh ulandari
Inilah cara membuat Kerang ijo saus padang pedas kedip. Resep Kerang ijo saus padang pedas kedip yang ditulis ulandari bisajadi .
Resep Kerang ijo saus padang pedas kedip
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/2 kg kerang ijo
- 3 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 4 lembar daun jeruk
- 6 buah cabe keriting
- 1 buah tomat merah (krn sy tdk pake saus tomat)
- Jahe
- Lengkuas
- 1 ruas sereh
- Saus tiram
- secukupnya Royco,garam,gula
- 3 sdm kecap manis (sesuai dgn selera)
Cara Membuat
- Haluskan bawang merah,bawang putih,cabe keriting, jahe dan tomat.
- Kemudian tumis bumbu tambahkan daun jeruk,lengkuas dan sereh yg d geprak terlebih dulu.
- Tambahkan kerang,aduk rata dan tuang air hingga sedikit terendam,beri royco,gula dan garam.
- Bila sdh mendidih dan kuah mengental,cek rasa,matikan api.
- Siap dinikmati dengan nasi panas.
Itulah Resep Kerang ijo saus padang pedas kedip, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Kerang ijo saus padang pedas kedip diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kerang ijo saus padang pedas kedip diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kerang ijo saus padang pedas kedip dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/10/resep-kerang-ijo-saus-padang-pedas-kedip.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.