Resep Sayur santan kacang tahu telor puyuh oleh Devy Synthia
Inilah resep masakan Sayur santan kacang tahu telor puyuh. Resep Sayur santan kacang tahu telor puyuh yang dibuat oleh Devy Synthia bisa menjadi .
Resep Sayur santan kacang tahu telor puyuh
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 ikat kacang panjang
- 1 kotak tahu
- 1/4 kg telor puyuh
- 2 lombok merah besar
- 5 siung bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 3 butir kemiri
- 1 iris kunyit
- 1 iris lengkuas
- 2 lembar daun salam
- 500 ml santan
- secukupnya garam
- secukupnya gula
- secukupnya penyedap rasa
Cara Membuat
- Siapkan kacang panjang yg dipotong2 dgn ukuran sesuai selera, tahu dipotong dadu, dan siapkan telur puyuh yg telah direbus dan dikuliti
- Haluskan bumbu2 diatas kecuali lengkuas cukup digeprek
- Tumis bumbu yg telah dihaluskan dgn minyak secukupnya hingga wangi kemudian masukkan tahu dadu aduk2 hingga tahu setengah matang
- Berikutnya masukkan kacang panjang dan telur puyuh aduk2 beberapa saat kemudian masukkan sedikit santan
- Setelah bumbu meresap tuangkan semua santan dan tunggu hingga mendidih
- Koreksi rasa dgn penyedap rasa, gula, garam secukupnya
- Angkat dan siap dihidangkan??
Itulah tadi Resep Sayur santan kacang tahu telor puyuh, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Sayur santan kacang tahu telor puyuh diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sayur santan kacang tahu telor puyuh diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sayur santan kacang tahu telor puyuh dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/10/resep-sayur-santan-kacang-tahu-telor.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.