Resep Tteokbokki simple sauce oleh Ratika Dwi Anggraini
Inilah cara membuat Tteokbokki simple sauce. Resep Tteokbokki simple sauce yang ditulis Ratika Dwi Anggraini bisa jadi 1 porsi.
Resep Tteokbokki simple sauce
Porsi: 1 porsi
Bahan-bahan
- Bahan tteok ??
- 6 sdm tepung beras
- 1 sdm tepung tapioka
- 1/2 sdm garam
- 1 sdm minyak goreng
- Secukupnya air panas
- Bahan saus versi simple ??
- 1/2 sdm pasta cabe gochujang
- 1 sdm gula
- 1 sdm saus tiram
- 4 siung bawang putih ukuran besar (haluskan)
- 4 sdm boncabe level 30
- secukupnya Lada bubuk
Langkah
-
Membuat tteok. Campurkan semua bahan tteok, uleni hingga kalis (tambahin airnya dikit2 aja ya biar bisa ngontrol ke-kalisan adonan hehe)
-
Pilin adonan satu persatu sebesar jari lalu potong miring sepanjang 2 ruas jari
-
Masukkan adonan ke dalam air mendidih. Rebus hingga empuk dan matang menyeluruh, lalu tiriskan
-
Membuat saus. Masukkan bawang putih ke minyak panas lalu tumis hingga harum
-
Masukkan gochujang, saus tiram, lada, gula aduk hingga merata, jika terlalu kental masukkan air sedikit
-
Masukkan boncabe
-
Masukkan tteok, aduk hingga merata. Siap dinikmati ??
-
#saran bila ingin tteok lebih kenyal makannya selagi hangat ya ????????
Demikianlah Resep Tteokbokki simple sauce, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Tteokbokki simple sauce diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tteokbokki simple sauce - Ratika Dwi Anggraini diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tteokbokki simple sauce - Ratika Dwi Anggraini dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/10/resep-tteokbokki-simple-sauce-ratika.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.