Resep Ikan mas arsik oleh Wiwiek H Ginting (CnC_kitchen)
Berikut ini cara memasak Ikan mas arsik. Resep Ikan mas arsik yang ditulis Wiwiek H Ginting (CnC_kitchen) cukup untuk .
Resep Ikan mas arsik
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 ekor ikan mas ukuran sedang
- 1 ons kacang panjang
- 1 ons bawang batak (boleh dibanyakin)
- 1 batang sereh (geprek)
- 5 cm lengkuas (geprek)
- 2 bh kecombrang/kincung (belah 4)
- 1 ons bawang batak (boleh dibanyakin)
- secukupnya Garam
- Bumbu dihaluskan :
- 6 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 2 bh cabe rawit merah (ssi selera)
- 1 cm jahe
- 1 sdt andaliman
- 3 cm kunyit
- 2 bh kemiri
- 1 bh asam potong
Langkah
-
Giling bahan2 yg dihaluskan
-
Geprek asam cikala n sereh serta lengkuas
-
Masukkan smua bumbu ke dlm 1500 ml air atau sampai ikan terendam (kcuali bawang batak n kacang panjang). Sebelum memasukkan ikan k dlm air, sebaiknya tambahkan garam n dirasa apakah sdh asin atau belum. Garam sesuai selera ya. Kalau sdh dirasa cukup kemudian masukkan ikan dan nyalakan api. Api sedang aja ya spy ikan matang sempurna n bumbu lbh meresap
-
Masak sampai air agak mengering kmudian masukkan bawang batak n kacang panjang
-
Masak sampai sayuran agak layu n air mengering. Kalau saya biasa sisakan air sdikit biar ada kuah
-
Ini hasilnya. Selamat mencoba??
-
Ini yg namanya bawang batak. Kalau di jkt di mall suka ada yg jual jg kalau males cari ke pasar.hehehee
-
Ini yg namanya kincung. Kali aja ada yg belum kenal ya??
Itulah Resep Ikan mas arsik, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Ikan mas arsik diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ikan mas arsik Dari Wiwiek H Ginting (CnC_kitchen) diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ikan mas arsik Dari Wiwiek H Ginting (CnC_kitchen) dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/11/resep-ikan-mas-arsik-dari-wiwiek-h.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.