Resep Korean Egg Bread (Gyeran Bbang) oleh Arifani
Berikut ini resep masakan Korean Egg Bread (Gyeran Bbang). Resep Korean Egg Bread (Gyeran Bbang) yang ditulis Arifani bisa menjadi 6 loyang kecil.
Resep Korean Egg Bread (Gyeran Bbang)
Porsi: 6 loyang kecil
Bahan-bahan
- 170 ml susu segar (saya full cream ultra)
- 1 sdt perasan jeruk nipis
- 2 butir telur
- 50 gr gula
- 170 gr tepung terigu
- 1 sdt baking powder
- sejumput Garam
- 40 gr butter, lelehkan
- bahan topping
- Telur sesuai dgn jumlah loyang (saya 6 loyang kecil jd bth 6tlr)
- Sosis
- Keju
Cara Membuat
- Pertama2, buat buttermilk terlebih dahulu. Campurkan susu dan perasan jeruk nipis. Diamkan 10 menit. Sisihkan
- Kocok gula dan telur hingga rata. Tuang tepung terigu dan baking powder serta garam
- Tuang buttermilk yg td disisihkan
- Tuang mentega cair, aduk hingga rata dan tdk ada gumpalan adonan
- Siapkan loyang kotak kecil atau loyang aluminium, tuang adonan hingga separuh terisi. Pecahkan 1 butir telur diatasnya. Bisa diberi tambahan topping sosis, keju, dll
- Masukkan kedalam oven 180 dercel 25 menit atau menyesuaikan oven
- Setelah matang, siap dihidangkan
Demikianlah Resep Korean Egg Bread (Gyeran Bbang), Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Korean Egg Bread (Gyeran Bbang) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Korean Egg Bread (Gyeran Bbang) diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Korean Egg Bread (Gyeran Bbang) dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/11/resep-korean-egg-bread-gyeran-bbang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.