Resep Tart susu NTT oleh Hesniaty Arasi
Berikut ini adalah cara memasak Tart susu NTT. Resep Tart susu NTT yang dishare oleh Hesniaty Arasi bisa jadi .
Resep Tart susu NTT
Porsi:
Bahan-bahan
- 4 butir telur
- 5 gelas air (800 mili)
- 3 1/2 gls tepung terigu (450gr)
- 3/4 gelas gula pasir (60gram)
- 1 sachet dancow putih bubuk
- 1 kaleng SKM (susu kental manis)
- 200 grm margarin
- secukupnya Vanilly
Cara Membuat
-
1. Panaskan oven,olesi pan dengan mentega dan taburi tepung terigu....
-
2. Ambil 2 gelas air dari 5 gelas air yang tersedia...campurkan bersama SKM,susu bubuk dan mentega, didihkan dengan api kecil jangan sampai berbuih, lalu dinginkan
-
3. Mixer dengan kecepatan tinggi telur,gula dan vanili sampai putih mengembang...masukan sedikit demi sedikit tepung terigu diselingi dengan sisa air,lakukan sampai habis....
-
4. Masukan campuran susu dan mentega,aduk rata....
-
5. Tuang dalam pan kue, panggang dalam oven kurang lebih 1jam,
-
Setelah itu Parut keju bila suka, panggang lagi 15 menit
-
Dinginkan, selamat mencoba...
-
Lebih enak di simpan dalam kulkas...
Demikianlah Resep Tart susu NTT, Semoga berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Tart susu NTT diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tart susu NTT By Hesniaty Arasi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tart susu NTT By Hesniaty Arasi dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/11/resep-tart-susu-ntt-by-hesniaty-arasi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.