Resep Silky Pudding (pudding campur)?? Oleh Bunda_deci

Resep Silky Pudding (pudding campur)?? oleh Bunda_deci

Dibawah ini adalah cara membuat Silky Pudding (pudding campur)??. Resep Silky Pudding (pudding campur)?? yang dibuat oleh Bunda_deci bisa menjadi 4 porsi.



resep masakan Silky Pudding (pudding campur)??

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Silky Pudding (pudding campur)?? Oleh Bunda_deci


  • Resep Silky Pudding (pudding campur)??


    Porsi: 4 porsi

    Bahan-bahan

    1. 200 ml air/susu cair
    2. 1 sdt campuran jelly dan agar" (perbandingan 1:1)
    3. 1 sdm gula, bila suka manis
    4. essens sesukanya, klo q pakai pop ice

    Cara Membuat

    1. Campur semua bahan dalam panci, aduk hingga tercampur rata baru nyalakan api. pakai api kecil ya mom. ??

    2. Aduk terus hingga agak mendidih, jika udah muncul buih kecil matikan. saring 2 kali baru masukkan wadah dan dinginkan, bisa dimasukkan kulkas supaya lebih segar ??

    3. Maaf ya mom yang vanilla latte cuman sisa yang di cup kecil aja????soale udah dicomot ma anakku ??




    Itulah tadi Resep Silky Pudding (pudding campur)??, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Silky Pudding (pudding campur)?? diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Silky Pudding (pudding campur)?? Oleh Bunda_deci diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Silky Pudding (pudding campur)?? Oleh Bunda_deci dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/12/resep-silky-pudding-pudding-campur-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    Related Posts :