Resep Telang masak santan / telang betanak Dari Meiliani Hafizah

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Telang masak santan / telang betanak Dari Meiliani Hafizah
  • Resep Telang masak santan / telang betanak oleh Meiliani Hafizah

    Inilah cara memasak Telang masak santan / telang betanak. Resep Telang masak santan / telang betanak yang dishare oleh Meiliani Hafizah bisa menjadi .



    resep makanan Telang masak santan / telang betanak


    Resep Telang masak santan / telang betanak


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 ons ikan asin talang / tenggiri
    2. 2 buah telur itik
    3. bumbu :
    4. 5 siung bawang merah di iris tipis
    5. 3 siung bawang putih di iris tipis
    6. 1 buah cabe merah potong2
    7. 4 buah belimbing tunjuk / wuluh potong2
    8. 1/2 tomat potong2
    9. 1 ruas kunyit di bakar

    Langkah

    1. Potong2 ikan asin sesuai selera dan cuci bersih.

    2. Rebus air kira2 500ml. Masukkan potongan ikan asin. Setelah mendidih masukkan bumbu yg sdh di potong.

    3. Masukkan santan hingga mendidih kemudian pecahkan telur. Jgn di aduk. Gunakan api kecil supaya santan tdk pecah.

    4. Aduk2 sebentar sampai santan mendidih. Sajikan.




    Demikianlah Resep Telang masak santan / telang betanak, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Telang masak santan / telang betanak diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Telang masak santan / telang betanak Dari Meiliani Hafizah diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Telang masak santan / telang betanak Dari Meiliani Hafizah dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2017/12/resep-telang-masak-santan-telang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.