Resep Pesmol Ikan Tuna

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pesmol Ikan Tuna
  • Resep Pesmol Ikan Tuna oleh dapur_mamih_cubita

    Inilah resep Pesmol Ikan Tuna. Resep Pesmol Ikan Tuna yang ditulis dapur_mamih_cubita bisa menjadi 4 porsi.



    cara membuat Pesmol Ikan Tuna


    Resep Pesmol Ikan Tuna


    Porsi: 4 porsi

    Bahan-bahan

    1. 8 potong ikan tuna segar potong dadu
    2. Bumbu diblender/dihaluskan :
    3. 7 siung bawang merah
    4. 3 siung bawang putih
    5. 4 buah cabai keriting (bisa ditambah kalo suka pedas)
    6. 1 ruas kunyit
    7. 2 siung kemiri
    8. Bumbu tambahan :
    9. sedikit potongan tomat
    10. 2 lembar daun salam
    11. 2 potong sereh (sejari kelingking)
    12. secukupnya garam, penyedap, gula
    13. 5 buah cabai setan merah utuh
    14. secukupnya air
    15. 4,5 sdm minyak goreng

    Cara Membuat

    1. Haluskan bumbu yg diblender. Siapkan tuna yg sudah dicuci bersih. Panaskan minyak untuk menumis.
    2. Kemudian masukan bumbu aduk2 sebentar, tambahkan irisan tomat, daun salam dan serehnya.
    3. Setelah harum masukan tuna, beri air secukupnya, tunggu hingga menyusut dan ikan empuk. Lalu tambahkan penyedap, garam dan gula sesuai selera.
    4. Setelah hampir matang tambahkan cabai setan merah utuh untuk penyedapnya, aduk2 sebentar dan pesmol siap dihidangkan.



    Itulah Resep Pesmol Ikan Tuna, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Pesmol Ikan Tuna diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pesmol Ikan Tuna diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Pesmol Ikan Tuna dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/01/resep-pesmol-ikan-tuna.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.