Resep Sambal terasi goreng pedas manis Karya Hasna Amany

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sambal terasi goreng pedas manis Karya Hasna Amany
  • Resep Sambal terasi goreng pedas manis oleh Hasna Amany

    Berikut ini adalah resep Sambal terasi goreng pedas manis. Resep Sambal terasi goreng pedas manis yang dishare oleh Hasna Amany dapat disajikan .



    resep makanan Sambal terasi goreng pedas manis


    Resep Sambal terasi goreng pedas manis


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 5 buah cabai merah besar, cabe merah keriting juga boleh
    2. 4 siung bawang merah
    3. 1/2 buah tomat
    4. 1 buah terasi, dibakar. saya pakai abc terasi udang
    5. secukupnya garam
    6. secukupnya gula jawa
    7. 5 sdm minyak

    Langkah

    1. Rebus cabai merah, tomat, dan bawang merah. Jika ingin lebih pedas bisa tambahkan cabai rawit merah. Lalu tiriskan.

      Bakar terasi hingga aroma keluar.

    2. Uleg/haluskan cabai, bawang merah, tomat, gula jawa, garam, dan terasi hingga halus. Koreksi rasa.

    3. Masukkan minyak ke dalam wajan, dan panaskan.

    4. Masukkan sambal ke wajan, goreng hingga mendidih dan berwarna merah tua kecoklatan. Sambel akan menyusut.

    5. Sajikan.




    Demikianlah Resep Sambal terasi goreng pedas manis, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Sambal terasi goreng pedas manis diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sambal terasi goreng pedas manis Karya Hasna Amany diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Sambal terasi goreng pedas manis Karya Hasna Amany dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/02/resep-sambal-terasi-goreng-pedas-manis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.