Resep Sup Sayuran Campur #keto_warrior

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sup Sayuran Campur #keto_warrior
  • Resep Sup Sayuran Campur #keto_warrior oleh Ria Khairiyah

    Dibawah ini adalah resep Sup Sayuran Campur #keto_warrior. Resep Sup Sayuran Campur #keto_warrior yang dishare oleh Ria Khairiyah bisa disajikan .



    gambar untuk resep Sup Sayuran Campur #keto_warrior


    Resep Sup Sayuran Campur #keto_warrior


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 2 buah wortel potong memanjang
    2. 5 buah buncis
    3. 3 lembar daun kol
    4. secukupnya Pala dan kayu manis
    5. secukupnya Garam
    6. secukupnya Air
    7. Secukupnya royco jika suka
    8. Bumbu halus :
    9. 3 buah kemiri
    10. 2 siung bawang putih
    11. 10 butir merica
    12. 5 buah cabe rawit
    13. Bahan pelengkap :
    14. 2 butir telum ayam rebus
    15. secukupnya Mie nutrijel
    16. Daun sup, daun bawang dan bon cabe tuk taburan

    Cara Membuat

    1. Panaskan air sampai mendidih. Masukkan wortel dan kacang buncis. Biarkan selama 3 menit kemudian masukkan kol.
    2. Tambahkan bumbu halus, pala, kayu manis dan garam aduk rata. Bairkan sampai matang
    3. Tata mie nutrijel dan telur ayam di dalam mangkuk. Siram dengan kuah sup dan sayurannya. Beri taburan daun sup, daun bawang dan boncabe
    4. Sajikan



    Itulah tadi Resep Sup Sayuran Campur #keto_warrior, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Sup Sayuran Campur #keto_warrior diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sup Sayuran Campur #keto_warrior diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Sup Sayuran Campur #keto_warrior dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/02/resep-sup-sayuran-campur-ketowarrior.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.