Resep Tumis Buncis Ayam (Lunch DEBM)

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tumis Buncis Ayam (Lunch DEBM)
  • Resep Tumis Buncis Ayam (Lunch DEBM) oleh desi rianti

    Dibawah ini adalah cara memasak Tumis Buncis Ayam (Lunch DEBM). Resep Tumis Buncis Ayam (Lunch DEBM) yang dishare oleh desi rianti dapat disajikan .



    gambar untuk resep makanan Tumis Buncis Ayam (Lunch DEBM)


    Resep Tumis Buncis Ayam (Lunch DEBM)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 250 gram ayam giling
    2. 1 genggam Buncis
    3. 1 buah Wortel, potong korek api
    4. 1 sdm kecap tropicana slim
    5. 3 sdm minyak barco / minyak biasa yang penting baru
    6. sejumput Garam krosok
    7. 1 buah tomat
    8. 2 buah kaldu blok / sejenisnya sesuai selera
    9. secukupnya Air panas
    10. Bumbu :
    11. 3 butir bawang putih
    12. 3 butir bawang merah

    Cara Membuat

    1. Tumis bawang merah + putih hingga kecoklatan
    2. Masukkan daging giling, tumis hingga berubah warna.
    3. Masukkan air panas secukupnya, pokoknya hingga daging ayam terendam. Masukkan garam, kecap, maggie blok. Biarkan sampai air meresap.
    4. Masukkan wortel + tomat, aduk-aduk hingga sedikit lunak.
    5. Masukkan buncis masak hingga setengah matang. Matikan
    6. Angkat, sajikan.



    Demikianlah tadi Resep Tumis Buncis Ayam (Lunch DEBM), Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Tumis Buncis Ayam (Lunch DEBM) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis Buncis Ayam (Lunch DEBM) diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Tumis Buncis Ayam (Lunch DEBM) dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/02/resep-tumis-buncis-ayam-lunch-debm.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.