Resep Tumis Cuciwis Bawang Putih

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tumis Cuciwis Bawang Putih
  • Resep Tumis Cuciwis Bawang Putih oleh Lungit Darmawan

    Berikut ini cara memasak Tumis Cuciwis Bawang Putih. Resep Tumis Cuciwis Bawang Putih yang dibuat oleh Lungit Darmawan cukup untuk .



    cara membuat Tumis Cuciwis Bawang Putih


    Resep Tumis Cuciwis Bawang Putih


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 2 bungkus cuciwis / kira2 100 gram
    2. 3 siung bawang putih uk besar, geprek, cincang
    3. 2 sdm saus tiram
    4. 1/2 sdt kecap inggris
    5. Garam / penyedap
    6. Gula

    Cara Membuat

    1. Siangi cuciwis, potong ujungnya.Cuci sampai bersih.
    2. Panaskan minyak secukupnya, tumis cincangan bawang putih sampai harum.
    3. Masukan cuciwis, aduk2 cepat.
    4. Tambahkan saus tiram, kecap inggris, garam/penyedap, gula. Aduk kembali sampai semua bumbu tercampur rata, test rasa.
    5. Masak sampai mendidih, lalu matikan kompor. Pindahkan ke piring saji, sajikan.



    Itulah tadi Resep Tumis Cuciwis Bawang Putih, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Tumis Cuciwis Bawang Putih diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis Cuciwis Bawang Putih diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Tumis Cuciwis Bawang Putih dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/02/resep-tumis-cuciwis-bawang-putih.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.