Resep Fuyunghai telor ayam ala suami oleh Marifah
Inilah cara memasak Fuyunghai telor ayam ala suami. Resep Fuyunghai telor ayam ala suami yang ditulis Marifah bisa disajikan 4 porsi.
Resep Fuyunghai telor ayam ala suami
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- 2 butir telor ayam
- 1/2 sachet tepung bumbu
- 3 sdm terigu
- 1 buah wortel
- 1 btg daun bawang
- 1 btg seledri
- 4 sdm saos tomat
- 1/2 buah timun
- Gula
- Garam
Cara Membuat
- Cuci dan potong kecil-kecil wortel, daun seledri, daun bawang
- Kocok telur lalu masukan tepung bumbu, tepung terigu, garam dan semua bahan diatas kecuali saos dan timun
- Siapkan wajan dan minyak dg api sedang
- Setelah minyak panas masukan adonan ke wajan, masak dg cara memercik-mercikan minyak ke atas telor (ky bikin martabak telur yg dijalan2) masak hingga matang
- Cara membuat saus
- Potongan timun (kecil2) dan saos, masukan kedalam wajan berisi minyak panas, masukan sedikit garam,gula dan air (dikit aja loh ya,nek kebanyakan nnti kaya sop -_-). Oseng2 sebentar angkat
- Terakhir siram saus diatas fuyunghai
- Siap hidangkan
Demikianlah Resep Fuyunghai telor ayam ala suami, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Fuyunghai telor ayam ala suami diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Fuyunghai telor ayam ala suami diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Fuyunghai telor ayam ala suami dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/03/resep-fuyunghai-telor-ayam-ala-suami.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.