Resep Nastar Klasik Renyah isi selai kurma oleh FidohSari
Berikut ini resep Nastar Klasik Renyah isi selai kurma. Resep Nastar Klasik Renyah isi selai kurma yang dibuat oleh FidohSari bisa jadi 1 toples.
Resep Nastar Klasik Renyah isi selai kurma
Porsi: 1 toples
Bahan-bahan
- 125 gr butter
- 125 gr mentega
- 2 bh kuning telur
- 1 bh putih telur
- 100 gr gula bubuk
- 40 gr susu bubuk
- 475 gr terigu segitiga biru
- 1 sachet vanili bubuk
- Isian : selai kurma
- Olesan : kuning telur+sedikit pewarna kuning
- Topping : keju parut
Langkah
Kocok butter+entega+telur+gula sampai mengembang dan pucat.
Dalam wadah lain, ayak terigu, susu bubuk dan vanili bubuk
Setelah adonan megembang pucat, matikan mixer. Lalu masukkan adonan terigu yg sudah diayak tadi aduk menggunakan spatula hingga adonan rata dan adonan siap digunakan.
Ambil sejumput adonan, pipihkan lalu isi dengan selai. Setelah itu bulatkan sampai selai tidak keliatan.
Lalu tata adonan di loyang yang sudah diberi mentega dan terigu tipis.
Panaskan oven dengan api sedang.
Sambil menunggu oven panas, oleskan adonan yang sudah siap dipanggang dengan kuning telur dan beri topping.
Panggang adonan kurang lebih 25menit dengan api sedang.
Dan ini dia nastar isi selai kurma
Jadinya 1 toples ukuran sedang
Pas bange nih buat temen minum teh di sore hari ??
Itulah Resep Nastar Klasik Renyah isi selai kurma, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Nastar Klasik Renyah isi selai kurma diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nastar Klasik Renyah isi selai kurma Oleh FidohSari diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Nastar Klasik Renyah isi selai kurma Oleh FidohSari dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/03/resep-nastar-klasik-renyah-isi-selai.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.