Resep Spaghetti Bolognaise à la nCep Sandi oleh Sandi Sunandar
Inilah cara memasak Spaghetti Bolognaise à la nCep Sandi. Resep Spaghetti Bolognaise à la nCep Sandi yang ditulis Sandi Sunandar bisa menjadi 3 porsi.
Resep Spaghetti Bolognaise à la nCep Sandi
Porsi: 3 porsi
Bahan-bahan
- 250 gr Spaghetti
- 200 gr daging sapi cincang
- 200 ml saus tomat
- 5 siung bawang putih
- 2 sdm minyak goreng
- 1 sdt oregano bubuk
- Secukupnya keju parut
- Secukupnya garam
- Secukupnya lada bubuk
- Secukupnya air
Cara Membuat
- Siapkan panci, rebus air bersama minyak goreng dan garam, Rebus Spaghetti sampai matang aldente
- Cincang bawang putih, goreng sampai harum
- Masukan daging cincang, oregano, garam dan lada, aduk-aduk
- Masukan saus tomat, aduk rata
- Masukan air sedikit saja sampai daging matang, siap disajikan bersama keju parut
Demikianlah Resep Spaghetti Bolognaise à la nCep Sandi, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Spaghetti Bolognaise à la nCep Sandi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Spaghetti Bolognaise à la nCep Sandi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Spaghetti Bolognaise à la nCep Sandi dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/03/resep-spaghetti-bolognaise-la-ncep-sandi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.