Resep Makaroni schotel kukus oleh Tri Astuti
Dibawah ini adalah resep cara membuat Makaroni schotel kukus. Resep Makaroni schotel kukus yang dishare oleh Tri Astuti bisajadi .
Resep Makaroni schotel kukus
Porsi:
Bahan-bahan
- 2 genggam Makaroni
- 2 lembar daging burger (potong kotak2 kecil)
- 3 sendok makan kornet
- 500 ml susu uht full cream
- 75 gr keju kraft (1 block) diparut
- 2 butir telur ayam kocok lepas
- 2 siung bawang putih
- Secukupnya merica bubuk
- Secukupnya garam
Cara Membuat
- Didihkan air tambahkan 1 sdm margarin lalu masukan makaroni.rebus hingga matang.tiriskan.
- Haluskan bawang putih,merica dan garam lalu ditumis sampai harum.(numisnya pakai blueband biar wangi)
- Stlh wangi masukan susu uht smbl trs diaduk2 tambahkan kornet,daging burger,telur,makaroni dan keju parut (kejunya setengah bagian aja yg setengah bagian buat taburan)
- Tes rasa masak hingga mendidih lalu masukan dalam cup2 alumunium foil taburi keju lalu dikukus kurleb 20 menit.
- Sedikit tips cup alumunium foilnya lebih baik diolesi minyak goreng dulu..supaya tdk lengket makaroninya..
Demikianlah Resep Makaroni schotel kukus, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Makaroni schotel kukus diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Makaroni schotel kukus diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Makaroni schotel kukus dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/04/resep-makaroni-schotel-kukus_30.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.