Resep Puding lumut lapis puding busa gula merah

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Puding lumut lapis puding busa gula merah
  • Resep Puding lumut lapis puding busa gula merah oleh DAPOERnya Aliasalim

    Berikut ini adalah resep memasak Puding lumut lapis puding busa gula merah. Resep Puding lumut lapis puding busa gula merah yang dishare oleh DAPOERnya Aliasalim bisa disajikan .



    resep makanan Puding lumut lapis puding busa gula merah


    Resep Puding lumut lapis puding busa gula merah


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Puding lumut :
    2. 1 bungkus agar2 bubuk plain
    3. 10 sdm gula pasir (sesuai selera aja ya)
    4. sejumput garam
    5. 5 lembar daun pandan
    6. 700 ml air
    7. 2 pcs santan kara @65 ml
    8. Pasta pandan
    9. Pewarna hijau tua
    10. Puding busa :
    11. 1 bgks agar2 bubuk plain
    12. Garam
    13. 150 gr gula merah (di sesuaikan selera masing2 ya)
    14. Pasta vanila
    15. 2 sdm gula pasir
    16. 3 butir putih telur
    17. 700 ml air
    18. 1 sdm gula pasir

    Cara Membuat

    1. Puding lumut : blender daun pandan dan sedikit air,saring lalu campur dengan 700 ml air,aduk rata.Beri pewarna hijau dan pasta pandan sesuai selera.Skip saja jika tidak mau.
    2. Kocok telur lalu masukkan kedalam air pandan,aduk rata.
    3. Masukkan agar2 bubuk,gula pasir,garam ke dalam panci lalu aduk rata.Kemudian masukkan campuran air pandan dan telur kocok.
    4. Masak dengan api sedang sambil sesekali diaduk.Ketika agar2 hampir mendidih,masukkan santan lalu aduk hingga rata.Jika sudah mendidih matikan api.Diamkan hingga uap panasnya berkurang.
    5. Cetak di loyang dan sisihkan.
    6. Puding busa : Masukkan agar2 bubuk,garam,gula pasir lalu aduk.Masukkan gula merah dan air.Masak sambil diaduk sampai gula merah larut.Jika sudah mendidih,matikan api.
    7. Sambil menunggu uap panasnya hilang,buat adonan busanya dulu.
    8. Kocok putih telur,sedikit garam,sedikit gula pasir dan pasta vanila hingga putih telur menjadi kaku.
    9. Masukkan agar2 kedalam kocokan telur,aduk hingga rata lalu tuang di atas puding lumut.Diamkan hingga dingin lalu masukkan kedalam kulkas.
    10. Keluarkan dari kulkas,potong2 lalu sajikan.



    Demikianlah Resep Puding lumut lapis puding busa gula merah, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Puding lumut lapis puding busa gula merah diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Puding lumut lapis puding busa gula merah diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Puding lumut lapis puding busa gula merah dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/04/resep-puding-lumut-lapis-puding-busa.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.