Resep Tahu Gimbal Cepat Saji

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tahu Gimbal Cepat Saji
  • Resep Tahu Gimbal Cepat Saji oleh Ney //Dapur Males

    Inilah resep Tahu Gimbal Cepat Saji. Resep Tahu Gimbal Cepat Saji yang dibuat oleh Ney //Dapur Males bisajadi .



    gambar untuk cara membuat Tahu Gimbal Cepat Saji


    Resep Tahu Gimbal Cepat Saji


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Secukupnya lontong, potong
    2. Secukupnya sambel kacang/ pecel
    3. Secukupnya timun
    4. 1 buah tahu putih ukuran sedang
    5. 1 butir telur
    6. 1/2 sdt bawang merah,bawang putih haluskan
    7. Garam
    8. Daun sop, daun bawang, bawang goreng (optional)

    Cara Membuat

    1. Potong2 tahu ukuran dadu, goreng sebentar hingga permukaan kekuningan. Agkat, sisihkan
    2. Kocok telur bersama bawang halus dan garam, campurkan tahu. Goreng seperti telur dadar
    3. Cairkan bumbu kacang dengan air, siram sebagian diatas lontong,
    4. Letakkan tahu telur di atas lontong yang sudah disiram bumbu kacang
    5. Tambahkan timun diatasnya, tuangkan sisa bumbu kacang
    6. Taburi dengan daun sop, daun bawang dan bawang goreng



    Demikianlah tadi Resep Tahu Gimbal Cepat Saji, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Tahu Gimbal Cepat Saji diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tahu Gimbal Cepat Saji diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Tahu Gimbal Cepat Saji dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/04/resep-tahu-gimbal-cepat-saji.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.