Resep Bolu Pisang Chocochips (super menul, no mixer) oleh Anik wina
Inilah cara membuat Bolu Pisang Chocochips (super menul, no mixer). Resep Bolu Pisang Chocochips (super menul, no mixer) yang ditulis Anik wina cukup untuk .
Resep Bolu Pisang Chocochips (super menul, no mixer)
Porsi:
Bahan-bahan
- 200 gr pisang tanpa kulit, haluskan dng garpu
- 2 butir telur
- 120 gr gula halus (sy : 80 gr gula pasir diblender)
- 50 ml minyak goreng
- 125 gr tepung protein sedang
- 1/2 sdt baking powder
- 1/2 sdt baking soda
- 1/2 sdt bubuk kayu manis/cinnamon
- 50 gr chocochip (sesuai selera)
Cara Membuat
- Panaskan kukusan, tutup dibalut kain api sedang, siapkan loyang 20x20x4 alasi kertas roti. Ayak tepung terigu, baking powder dan baking soda sisihkan
- Dengan whisker kocok telur hingga berbusa masukkan gula halus aduk hingga gula larut, lalu masukkan minyak aduk rata
- Tambahkan bahan kering (campuran terigu td) aduk rata adonan akan terlihat kental. Kemudian masukkan pisang dan bubuk kayu manis aduk rata
- Berikutnya masukkan chocochip aduk rata dan tuang ke loyang kukus selama 35 menit, tes tusuk jika lering berarti sdh matang.
- Angkat dan dinginkan lalu potong dan sajikan, texturnya berongga ya atau berpori jd menul" empuk.
Itulah tadi Resep Bolu Pisang Chocochips (super menul, no mixer), Harapan kami berguna untuk anda.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bolu Pisang Chocochips (super menul, no mixer) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu Pisang Chocochips (super menul, no mixer) diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu Pisang Chocochips (super menul, no mixer) dengan alamat Url: https://meiting-fairytales.blogspot.com/2018/05/resep-bolu-pisang-chocochips-super.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.